Competency Dictionary
Concern for Quality (CQ)
Description |
An underlying drive to reduce uncertainty in the working Quality (quality, safety, health, environment), process and system. It is expressed as monitoring and checking work or information, insisting on clarity of roles and functions |
Suatu dorongan dasar untuk mengurangi ketidakpastian dalam Kualitas kerja (kualitas, keamanan, kesehatan, lingkungan hidup), proses dan sistem. Hal ini diekspresikan dalam bentuk pengawasan dan pemeriksaan terhadap pekerjaan atau informasi, yang menegaskan kejelasan peran dan fungsi |
Level | Behaviour Indicator | ||
4 | Expert | ||
1 | Put new, detailed, complex system in place to increase and improve quality Menciptakan sistem yang baru, terinci dan kompleks untuk menambah dan memperbaiki kualitas |
||
2 | Identify and define new needs from perceived disorders Mengidentifikasi dan menetapkan kebutuhan-kebutuhan baru dari kesalahan/ketidakteraturan yang dirasakan sebelumnya |
||
3 | Very Skilled | ||
1 | Develop and use system to organize and to meet quality objectives Mengembangkan dan menggunakan sistem untuk mengatur dan memenuhi tujuan-tujuan kualitas |
||
2 | Design approach of work team to meet quality objectives. Merancang pendekatan dengan tim kerja untuk memenuhi tujuan-tujuan kualitas |
||
3 | Develop and apply statistical process control tools to collect data and measure quality and productivity Mengembangkan dan menerapkan perangkat pengendalian proses statistic untuk mengumpulkan data serta mengukur kualitas dan produktifitas |
||
4 | Coordinate and discuss implementation issues to improve quality Mengkoordinir dan mendiskusikan isu-isu pelaksanaan (sistem) untuk memperbaiki kualitas |
||
2 | Skilled | ||
1 | Monitor quality of others' related work Mengawasi kualitas pekerjaan orang lain yang masih berkaitan |
||
2 | Make working priority. Membuat prioritas kerja |
||
3 | Make a detail record of progress for every activity which has done. Membuat suatu catatan kemajuan yang terinci untuk setiap aktifitas yang telah dilakukan |
||
4 | Monitor progress of a project against milestones or deadline. Mengawasi kemajuan sebuah proyek terhadap tahapan-tahapan pentingnya atau tenggat waktu |
||
5 | Monitor work and data completeness. Mengawasi penyelesaian kerja dan data |
||
6 | Seek information to ensure the execution of work program or project meet expecting quality Mencari informasi untuk memastikan pelaksanaan program kerja atau proyek memenuhi kualitas yang diharapkan |
||
1 | Semiskilled | ||
1 | Make a record for important things (data) which related to work quality Membuat catatan untuk hal-hal penting (data) yang terkait dengan kualitas kerja |
||
2 | Follow role and task as regulation (job description, superior instruction) Menjalankan peran dan tugas sesuai peraturan (deskripsi kerja, instruksi dari atasan) |
||
3 | Follow quality standard in work execution Mengikuti standar kualitas dalam melaksanakan pekerjaannya |
||
4 | Double check the accuracy of accepted data or information. Memeriksa ulang keakuratan data atau informasi yang diterima |
||
5 | Double check to ensure quality of work Memeriksa ulang untuk menjamin kualitas kerja |